Kursus Business English di LBI FIB UI
Memiliki kemampuan berbahasa asing, terutama bahasa Inggris membuat Anda unggul dan dapat memiliki peluang besar dalam berkarir. Penggunaan bahasa Inggris dalam sektor bisnis dan pekerjaan sudah menjadi bahasa pengantar antara klien, kolega, dan rekan bisnis Anda.
Oleh karena itu, LBI FIB UI menghadirkan program kursus Business English yang akan melatih Anda untuk memahami kosakata, bercakap-cakap dalam bahasa Inggris, presentasi, dan melakukan korespondensi bisnis yang tepat dalam bahasa Inggris. Durasi belajar setiap tingkat dalam kursus Business English adalah 52 jam ajar (26 sesi pertemuan)
Biaya Kursus Business English di LBI FIB UI
Di LBI FIB UI, terdapat 4 tingkatan level untuk kelas Business English. Level dasar adalah tingkat 1 dan level tertinggi adalah tingkat 4. Biaya kursus Business English Rp1.820.000,- per tingkat.
Jadwal Kursus Business English di LBI FIB UI
Jadwal Kelas di Depok | Jadwal Kelas di Salemba |
Kelas Luring
| Kelas Luring
Kelas Daring
|
*Silakan download jadwal kursus di LBI FIB UI untuk informasi jadwal program kursus lainnya
Mari Kursus Business English di LBI FIB UI
Mari persiapkan diri untuk mahir berbisnis menggunakan bahasa Inggris. Apabila Anda tertarik mengikuti kursus Business English, silakan klik tombol registrasi di bawah, kemudian buat akun. Apabila ada kendala, silakan cek panduan mendaftar kursus.
Selain kursus Business English, lihat juga program kursus bahasa Inggris lainnya di LBI FIB UI, seperti:
- Kursus persiapan IELTS Preparation
- Kursus persiapan TOEFL
- Kelas bahasa Inggris percakapan
- Kursus bahasa asing lainnya
*Silakan download brosur kursus di LBI FIB UI untuk informasi program kursus lainnya
Apabila Anda membutuhkan layanan penerjemahan dokumen ke berbagai bahasa, Anda dapat mengirimkan pertanyaan dan dokumen yang ingin diterjemahkan ke ppp@lbifibui.com.
Punya pertanyaan terkait program kursus di LBI FIB UI? Silakan kirim pertanyaan ke informasi@lbifibui.com.